Konstitusi


Pengertian konstitusi menurut para ahli

Definisi dan Pengertian konstitusi menurutpara ahli berikut adalah pengertian konstitusi menurut para ahli dan tokoh.
Pengertian konstitusi menurut Hans Kelsen
Konstitusi menjadi dua arti yakini arti formal dan arti material. Konstitusi dalam arti formal adalah suatu dokumen resmi seperangkat norma hukum yang dapat di rubah hanya dibawah pengawasan dibawah ketentuan-ketentuan khusus yang tujuanya untuk membuat perubahan-perubahan itu lebih sulit.
Konstitusi dala arti material terdiri atas peraturan-peraturan yang mengatur pembentukan norma-norma yang bersifat umum, khususnya pembentukan undang-undang.
Pengertian konstitusi menurut Lasalle
-          Kekuasaan antara kekuasaan yang terdapat dalam masyarakat (faktor kekuatan rill : presiden, TNI, partai buruh, tani, dsb)
-          Apa yang tertulis diatas kertas mengenai lembaga-lembaga negara dan prinsip-prisnip memerintah dari suatu negara, sama dengan faham kodifikasi.
Pengertian konstitusi menurut Cari Schmitt
Menyatakan bahwa konstitusi dalam bebrapa arti yakini :
-          Konstitusi dalam arti absolut, seluruh keadaan atau struktur dalam negara konstitusi harus menentukan segala apa yang ada dalam negara.
-          Konstitusi dalam arti relatif, maksudnya dapat menjamin kepastian hukum.
-          Konstitusi dalam arti positif meruapak suatu putusan tertinggi dari pada rakyat atau dua yang tergabung dalam suatu organisasi yang disebut negara.
-          Konstitusi dalam arti ideal, segala wadah yang mampu menampung segala ide yang dicantumkan satu persatu sebagai konstitusi sebagai mana disebut dalam konstitusi dalam arti relatif.


Demikan mengenai Konstitusi, semoga bermanfaat, sekian dan terima kasih.
Previous
Next Post »